Suryanation Motorland Ridescape 2017 Jogjakarta dihardiri Ribuan Bikers
Jogjakarta - Jambore motor yang digelar Suryanation Motorland Ridescape sukses dihadiri lebih dari 2.500 bikers yang datang dan memeriahkan acara di kawasan Hutan Pinus Imogiri, Yogyakarta, Jawa Tengah (1-3/12). Suryanation Motorland Ridescape 2017 mengambil tema ‘Land of Riders’ dan menjadi acara penutup dari rangkaian kegiatan Suryanation Motorland di tahun 2017. “Suryanation Motorland Ridescape tahun 2017 mengundang para bikers untuk hadir di dalam satu willayah terbuka luas dengan pemandangan khas hutan Pinus di Imogiri. Selama tiga hari kami menghadirkan banyak kegiatan yang bisa dinikmati bikers seperti acara sosial dan juga hiburan dengan menghadirkan sajian musik selama tiga hari penuh,” ujar Ari Kusumo Wibowo, Brand Manager yang mewakili Suryanation Motorland Ridescape seperti yang tertulis di Otorider.com. (BACA JUGA : Honda PCX Akan Dirakit di Indonesia, Hybrid jadi Type yang Paling Ditunggu) Pada hari pertama bikers dan komunitas yang hadir dari berbagai daerah di Sumatera, Jawa dan Bali berdatangan menuju lokasi bike camp yang terletak di kawasan Hutan Pinus Imogiri. Selama tiga hari acara, tercatat lebih dari 250 komunitas yang hadir ditambah 11 komunitas besar yang hadir yaitu Motor Antik Club Indonesia (Pati), Pemudis (Surabaya), HMT (Bali), Scooter, SOG (Bandung), Outsider (Jakarta), Bikers Brotherhood MC (Bandung), MBC (Jakarta), IMBI (Jakarta), HOG (Jakarta), HDCI (Jakarta), JBI (Surabaya). (BACA JUGA : Sejarah L2 Series di Indonesia, Motor Sport Pertama Yamaha di Indonesia) Komunitas ini mendapatkan undangan dari tim Marshall Suryanation Motorland Ridescape yang mulai melakukan perjalanan sejak 15 November lalu dari wilayah Sumatera, Jawa dan Bali. (Federaloil.co.id)
TAGS
federal oil federal oil goes to sabang federal oil titik nol federal oil matic federal oil grebek bengkel vespa piaggio suzuki intruder hijab tips oli forcemaxx tips radiator tali gas
Artikel Lainnya

22 Maret 2024
Datangi Saja Federal Oil™ Center Jika

02 Februari 2024
Cegah Filter Udara Kotor Agar Konsumsi

04 Mei 2024
Kenali Ciri Oli Gardan Wajib Diganti

06 Januari 2024
Kondisi Ban Ternyata Pengaruhi Performa

02 Januari 2024
Dampak Telat Ganti Oli Sepeda Motor
_250_150.jpg)
29 Februari 2024
CVT Matic Berdengung? Mungkin Ini

25 Maret 2024
Federal Oil™ Kembali Hadirkan Program

18 Februari 2024