Inilah Motor Honda Yang Pertama Kali Dibuat di Indonesia
Federal Oil-Hi Feders tahukah kalian, ternyata sepeda motor Honda S 90 Z sepeda motor yang pertama kali diproduksi oleh Honda Indonesia.
Honda S 90 Z pertama kali dirakit oleh PT Federal Motor (perusahaan sebelum bernama PT Astra Honda Motor). Saat itu, PT Federal Motor hanya merakit motor, sedangkan komponennya diimpor dari Jepang dalam bentuk CKD (completely knock down).
BACA JUGA : Ada 400 Ribu Motor Dari Indonesia di luar Negeri
Honda S 90 Z menggendong mesin 4 tak berkapasitas 90 cc. Mesin itu berkonfigurasi 1 silinder, OHC, pendingin udara. Pada masanya, mesin itu mampu menyemburkan tenaga hingga 8 daya kuda pada 9.500 rpm dengan torsi maksimal 6,3 Nm.
Motor itu diproduksi 1971 sampai 1976. Volume penjualan motor itu--menurut data yang terpampang di dekat motor yang dipajang di Museum Astra--mencapai 90.600 unit.(federaloil.co.id)
Artikel Lainnya

Selama Musim Hujan, Ini Perlengkapan

Alasan Mengapa Motor Injeksi Lebih Irit
Ini Ciri Sepeda Motor Harus Segera

Ganti Oli Pakai Minyak Goreng? Apakah

Motor Matic Mengeluarkan Suara Bising?

Cara Mudah Ketahui Kampas Rem Wajib

Promo Beduk Ramadan, Bisa Dapatkan
